pengeluaran negara 8.000.000 pendapatan gaji atau upah 12.500.000 pendapatan sewa 4.000.000 konsumsi masyarakat 15.000.000 ekspor 5.500.000 investasi 9.000.000
Ekonomi
Hariyanti16
Pertanyaan
pengeluaran negara 8.000.000 pendapatan gaji atau upah 12.500.000 pendapatan sewa 4.000.000 konsumsi masyarakat 15.000.000 ekspor 5.500.000 investasi 9.000.000 impor 6.000.000 pendapatan bunga 3.000.000 laba usaha 7.000.000 berdasarkan data diatas maka pendapatan nasional negara tersebut jika dihitung dengan menggunakan pendekatan pengeluaran adalah?
1 Jawaban
-
1. Jawaban myusrilhakim
Pendapatan nasional melalui metode pengeluaran
Y=C+I+G+(X-M)
Y=15.000.000+9.000.000+8.000.000+(5.500.000-6.000.000)
Y=31.500.000
Jadi pendapatan nasionalnya sebesar 31.500.000