Seni

Pertanyaan

Aku tak bisa berjalan lurus juga tak bisa berjalan miring aku bisa di tempat yang gelap maupun di tempat yang terang

1 Jawaban

  • Mata pelajaran: Seni

    Kelas: SMA

    Kategori: Perlengkapan

    Kata kunci: computer, hardware, mouse

    Pembahasan:

    Mencoba menjawab pertanyaan mengenai “Aku tak bisa berjalan lurus juga tak bisa berjalan miring aku bisa di tempat yang gelap maupun di tempat yang terang”. Jawaban : mouse. Untuk ciri fisik dari mouse dapat dilihat di link:https://brainly.co.id/tugas/12670905. Mouse merupakan suatu hardware yang dihubungkan dengan komputer yang fungsinya sebagai penggerak kursor yang memberikan sebuah perintah masukan atau input pada sistem windows. Perangkat ini dinamakan mouse karena memang bentuk dan design nya menyerupai sebuah tikus, dan kabel yang terhubung dengan komputer juga menyerupai seperti ekor tikus. Sebagai bahan referensi, komputer yang pertama kali dijual dengan satu paket mouse ialah komputer Xerox Star yang diluncurkan pada tahun 1981.

    Mouse mengendalikan sebuah tanda yang umumnya berupa sebuah anak panah yang tampak pada monitor. Tanda panahnya mewakili letak sebuah kursor. Mouse digerak-gerakkan seperti gerakan tikus dan bisa diputar dengan sudut putar sebesar 360 derajat. Pada sebuah mouse, ada beberapa tombol yang berfungsi untuk memberikan input kepada komputer. Dan ada juga tombol yang berfungsi seperti tombol ENTER pada Keyboard dan pada umumnya digunakan untuk memilih suatu item yang ditunjuk oleh tanda anak pada sebuah layar monitor. Untruk jenis mouse berdasarkan cirri fisiknya, dapat dilihat di link:https://brainly.co.id/tugas/5073789.

    Gambar lampiran jawaban claramatika
    Gambar lampiran jawaban claramatika

Pertanyaan Lainnya