jumlah 10 suku pertama dari deret - 27-19-11 adalah
Matematika
utiiii1
Pertanyaan
jumlah 10 suku pertama dari deret - 27-19-11 adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban DeanRamadhan
Mapel : Matematika
Materi : Barisan dan Deret
Kelas : XI SMA SMK MI
Keterangan :
U1 atau a = -27
Beda = U2 - U1
= -19 - (-27)
= 8
Jumlah suku ke-10
Sn = n/2 [2.a + (n-1).b]
S10 = 10/2 [2.-27 + (10-1).8]
S10 = 5 [-54 + 9.8]
S10 = 5 [-54 + 72]
S10 = 5 [18]
S10 = 90
Jadi, Jumlah 10 suku pertama adalah 90
Semoga membantu :)