Geografi

Pertanyaan

Kekebalan diplomatik yang dimiliki oleh seorang duta besar yaitu ....

2 Jawaban

  • Kekebalan diplomatik seorang diplomat atau duta besar adalah sebagai berikut :

    Diplomat memiliki kebebasan dari jangkauan hukum yang berlaku di negara penerima.

    Diplomat memiliki jaminan keamanan terhadap jiwanya, istrinya, anaknya, dan harta bendanya.

    Diplomat memiliki kebebasan dari penggeledahan terhadap gedung kedutaan dan tempat tinggalnya.

    Diplomat memiliki kebebasan mengedakan komunikasi dengan menggunakan sandi.

    Diplomat memiliki kebebasan membayar pajak.

    Diplomat memiliki kebebasan mengibarkan bendera negaranya di kedutaan dan tempat tinggalnya.

    Diplomat memiliki kebebasan dari pemeriksaan polisi.

  • yaitu mencakup kekebalan terhadap alat kekuasaan negara penerima, hak mendapat perlindungan terhadap gangguan dari serangan atas kebebasan dan kehormatannya, dan kekebalan dari kewajiban menjadi saksi.

Pertanyaan Lainnya