Sebutkan unsur pemerintahan absolut
PPKn
Rizkiadi29
Pertanyaan
Sebutkan unsur pemerintahan absolut
2 Jawaban
-
1. Jawaban ulfa085
Urusan Pemerintahan Absolut terdiri dari:
1. Politik luar negeri
2. Pertahanan
3. Keamanan
4. Yustisi atau Peradilan
5. Moneter dan fiskal nasional dan
6. Agama
maaf klo salah.. -
2. Jawaban Meissy215
terdiri dari :
1. politik luar negeri
2. pertahanan
3. keamanan
4. yustisi/peradilan
5. moneter dan fiskal nasional
6. agama
semoga membantu.. dan maaf klo salah