1. Gradien garis yang melaluli titik O (0,0) dan titik (4,2) adalah.. 2. Gradien garis Dari persamaan -5x + 2y + 6 = 0 adalah.. 3. Gradien garis yang berbentuk
Matematika
Dinttaa
Pertanyaan
1. Gradien garis yang melaluli titik O (0,0) dan titik (4,2) adalah..
2. Gradien garis Dari persamaan -5x + 2y + 6 = 0 adalah..
3. Gradien garis yang berbentuk 4x - 7y = 5 adalah..
4. Besar gradien Dari garis yang melalui titik (3,-4) dan
(-7, 1) adalah..
2. Gradien garis Dari persamaan -5x + 2y + 6 = 0 adalah..
3. Gradien garis yang berbentuk 4x - 7y = 5 adalah..
4. Besar gradien Dari garis yang melalui titik (3,-4) dan
(-7, 1) adalah..
1 Jawaban
-
1. Jawaban dwi1228
jika titik yang diketahui maka rumus gradien = y2-y1/x2-x1
sedangkan jika diketahui y+x=c, m= -a/b
a= koef x
b= koef y
1. m = 2-0 รท 4-0 = 2/4=1/2
2. m = -(-5)/2=5/2
3. m =-4/-7=4/7
4. m = 1+4/-7-3=5/-10=-1/2