Bensin yang massanya 51 gram mempunyai volume 75 cm3 berapakah massa jenis dan berat jenis bensin tersebut
Fisika
azzaraamelia4812
Pertanyaan
Bensin yang massanya 51 gram mempunyai volume 75 cm3 berapakah massa jenis dan berat jenis bensin tersebut
1 Jawaban
-
1. Jawaban ZainTentorNF
Diket :
Massa, m = 51 gram = 51•10^-3 kg
Volume, V = 75 cm^3 = 75•10^-6 m^3
Tanya :
A] massa jenis, ρ = __?
B] berat jenis, BJ = __?
Jawab :
A]
ρ = m/V
ρ = 51•10^-3 / 75•10^-6
ρ = 0,68 • 10^3
ρ = 680 kg/m^3
B]
BJ = ρ • g
BJ = 680 • 10
BJ = 6800 N/m^3
------
)|(
FZA