B. Indonesia

Pertanyaan

Apakah contoh makna kata non referensial hanya konjungsi saja?

1 Jawaban

  • Berkaitan demgan referensi atau sumber acuan terdapat dua macam makna, yaitu makna referensial dan makna non referensial,kata yang termasuk dalam kata nermakna non referensial adalah kata sambung(konjungsi) dan preposisi contohnya adalah karena,jadi, dan atau.

Pertanyaan Lainnya