Geografi

Pertanyaan

Objek material geografi yaitu geosfer. Berikut yang merupakan bagian dari geosfer yang tepat yaitu

1 Jawaban

  • ----Jawaban---
    yang merupakan bagian dari objek material/geosfer yaitu :
    1. litosfer = kajian ttg lapisan batuan
    2. atmosfer = kajian ttg lapisan udara
    3. hidrosfer = kajian ttg perairan
    4. biosfer = kajian ttg makhluk hidup persebaran flora dan fauna
    5. antroposfer = kajian ttg manusia/penduduk

Pertanyaan Lainnya